Struktur Atom
Pilihan Ganda
Pilihlah Satu
jawaban yang paling benar !
1. Penemu adanya
muatan negatif yang disebut electron ialah…
a.Rutherford c. Dalton e.Robert
Milikan
b.Thomson d.James Chadwick
2. Adanya inti atom
yang bermuatan positif ditemukan dalam suatu eksperimen yang dilakukan oleh…
a.
Rutherford c. Dalton e.Robert
Milikan
b.
Thomson d.
James Chadwick
3. Adanya partikel
neutron dalam inti atom, ditemukan secara eksperimen oleh…..
a.
Rutherford c. Dalton e.Robert
Milikan
b.
Thomson
d. James Chadwick
4. Nilai muatan
electron dapat ditemukan dengan percobaan
tetesan halus minyak, yang dilakukan oleh…
a.
Rutherford c. Dalton e. Robert
Milikan
b.
Thomson d. James Chadwick
5. Percobaan adanya
sinar katode menunjukkan bahwa sinar tersebut adalah……
a.
sinar proton c.
sinar alfa
b.
sinar electron d.
sinar netron e. sinar
gamma
6. Partikel yang
bermuatan positif adalah…
a.
proton c.
neutron
b.
electron d. sinar beta e.
sinar gamma
7. Nomor atom suatu
unsure menunjukkan jumlah….
a.
proton c.
neutron e.
electron/proton
b.
electron d.
proton/neutron
9. Nomor massa
suatu unsure menunjukkan jumlah…..
a.
proton c.
neutron e.electron/proton
b.
electron d. proton/neutron
10. Atom mem 21 Sc 45iliki jumlah
proton…
a.
45 b. 21 c.
24 d.
66 e. 23
11. Suatu isotop terdiri atas 35 proton, 45 neutron
dan 35 elektron. Lambang isotop itu adalah….
13. Di antara
pernyataan berikut ini, yang benar untuk neutron adalah…..
- jumlahnya selalu sama dengan jumlah proton
- jumlahnya dapat berbeda sesuai dengan massa
isotopnya
- jumlahnya sana dengan jumlah electron
- merupakan partikel atom bernuatan positif
- merupakan partikel atom bermuatan negatif
14. Klorin terdiri
atas 75% isotop 17Cl35 dan 25% isotop 17Cl37. Massa atom relatif (Ar) klorin adalah….
a. 35 dan 37
b. 35,5 c.36 d. 36,5 e.72
15. Diketahui nomor
atom beberapa unsure sebagai berikut : 6C, 7N, 8O,
9F, 10Ne, 11Na, 12Mg, dan 17Cl.
Diantara kelompok spesi berikut yang mempunyai jumlah electron yang sama pada
kulit terluarnya adalah…..
- C2-, N, F, O+ c. Na+, Cl-, Ne, O2- e. O2-, F-, Mg2+
- N, O+, F, Na+ d. C2-, O2-, F2-,
Mg2+
16. Jumlah maksimum
electron pada kulit N adalah….
a.
18 b. 20 c. 30 d. 32 e. 50
17. Konfigurasi electron dari unsure 31Ga70 adalah ….
- 2 8 18
2 1 c.
2 8 10
8 3 e.
2 28 32
18
- 2 8 18
3 d. 2
18 32 18
18. Diantara berikut yang mempunyai electron
valensi terbanyak adalah…..
a. 5P b.
7Q c. 9R d.11S e.15T
19. Suatu isotop
mempunyai 21 neutron dan massa 40. Unsur tersebut mempunyai electron valensi
sebanyak…
a. 1 b.2 c. 3 d. 6 e.9
20. Diketahui nomor atom K dan Ar berturut-turut
adalah 19 dan 18. Ion K+ dan atom Ar mempunyai kesamaan dalam hal….
- konfigurasi electron c. jumlah neutron e. jumlah partikel dasar
- jumlah proton d. muatan inti
21. Suatu unsure mempunyai konfigurasi electron
K=2, L=8, M=18, N=7. Salah satu isotopnya mempunyai nomor massa 80. Isotop
tersebut mengandung…..
- 35 elektron dan 35 neutron d. 35
elektron dan 80 neutron
- 35 proton dan 45 neutron e. 80 elektron dan 80 proton
- 35 proton dan 35 neutron
22. Gas dapat menghantarkan listrik apabila….
- pada tekanan rendah diberi tegangan listrik tinggi
- pada tekanan tinggi diberi tegangan listrik tinggi
- pada tekanan tinggi diberi tegangan listrik rendah
- pada tekanan rendah diberi tegangan listrik rendah
- pada suhu rendah diberi tegangan listrk rendah
23. Partikel alfa yang ditembakkan pada lempeng
logam tipis sebagian besar diteruskan, tetapi sebagian kecil dibelokkan atau
dipantulkan. Partikel alfa yang lintasannya mengalami pembelokkan adalah….
- partikel alfa yang menabrak inti
- partikel alfa yang menabak electron
- partikel alfa yang melewati ruang kpsong jauh dari
inti atom
- partikel alfa yang melewati ruang kosong mendekati
inti atom
- partikel alfa yang berenergi rendah.
24. Manakah diantara pernyataan berikut yang tidak
benar ?
- electron ditemukan oleh JJ. Thomson melalui
percobaan dengan tabung sinar katode
- neutron
ditemukan oleh J. Chadwick pada tahun 1032
- Inti atom ditemukan oleh E. Rutherford melalui
percobaan penghamburan sinar alfa
- Proton ditemukan oleh Henry Becquerel pada tahun
1896
- Muatan electron ditemukan oleh A.R. Milikan melalui
percobaan tetes minyak
25. Manakah diantara perpindahan electron berikut
yang disertai pelepasan energi paling besar?
- dari kulit K ke kilit N e. dari kulit N ke kulit M
- dari kulit L ke kulit K d. dari kulit M ke kulit P
- dari kulit M ke kulit K
Essay
Jawablah
dengan singkat dan benar !
- Sebutkan 3 partikel dasar penyusun atom !
……
- Lengkapi data di bawah ini :
Partikel
|
Penemu
|
Massa
|
Muatan
|
Proton
…………….
…………….
|
…………………..
Thomson
J. Chadwick
|
………………
………………
………………
|
…………….
…………….
……………
|
- Bagaimanakah bunyi teori atom Rutherford ?
…
Apakah kelemahan
teori atom Rutherford ? …
4. Bagaimanakah bunyi teori atom
Niels Bohr ? …
Apakah kelemahan
teori atom Niels Bohr ? …
5. Hitung banyaknya proton, neutron dan elektron
yang terdapat dalam atom :
a. 11H b. 2412Mg c. 2713Al d. 3115P e. 3919K f. 23892U
…
6.
Dalam suatu atom terdapat 53 proton dan 74 neutron.
Tentukan bilangan massa atom tersebut ! …
7.
Di dalam suatu atom terdapat 17 elektron dan bilangan
massanya 35. Tentukan banyaknya neutron yang terdapat dalam atom tersebut. …
8.
Dalam atom terdapat 18 neutron dan bilangan massa sama
dengan 35. Tentukan nomor atomnya !
…
9.
Lengkapi data di bawah ini !
Unsur-unsur
|
Isotop/isobar/isoton
|
3918A dan 3919B
3517X dan 3717Y
4018M dan 4119N
|
10. Tembaga terdiri dari campuran dua isotopnya, yaitu 60% 6329Cu dan 31% 6529Cu. Hitung massa atom relatif rata-rata tembaga !
11.
Boron mempunyai massa atom relative rata-rata 10,8, dan
terdiri dari campuran dua isotopnya, yaitu 105B dan 115B.
Hitunglah persentase kelimpahan 105B !
12. Buatlah konfigurasi elektron :
a.
unsur karbon dengan nomor atom 6
b.
unsur fluor dengan nomor atom 9
c.
unsur magnesium dengan nomor atom 12
d.
unsur argon dengan nomor atom 10
e.
unsur kalium dengan nomor atom 19
f.
unsur selenenium dengan nomor atom 34
13. Konfigurasi elektron atom X adalah : 2, 8, 5 dan di dalam intinya terdapat 22 neutron.
Berapa jumlah elektron terdapat dalam atom tersebut ?
14. Bilangan massa atom X sama dengan 40 dan di dalam intinya terdapat 22
neutron . Buat konfigurasi elektro atom X !
15. Tentukan elektron valensi unsur-unsur dengan :
a.
nomor atom 7
b.
nomor atom 12
c.
nomor atom 20
d.
nomor atom 33
16. Sebanyak 15,6 gram unsur X terdiri
dari 2,408. 1023 atom unsur X . Isotop tersebut mempunyai 20
neutron. Isotop tersebut mempunyai 20 neutron. Tentukan nomor nomor massa dan konfigurasi atom X !
SOAL-SOAL LAIN YANG BEERKAITAN
SOAL STRUTUR ATOM, SISTEM PERIODIK DAN IKATAN KIMIA
SOAL STRUKTUR ATOM 2
SOAL SISTEM PERIODIK UNSUR
SOAL SISTEM PERIODIK UNSUR 2
SOAL-SOAL LAIN YANG BEERKAITAN
SOAL STRUTUR ATOM, SISTEM PERIODIK DAN IKATAN KIMIA
SOAL STRUKTUR ATOM 2
SOAL SISTEM PERIODIK UNSUR
SOAL SISTEM PERIODIK UNSUR 2
Tidak ada komentar:
Posting Komentar