Petunjuk A : Pilih satu Jawaban Yang Paling Tepat
Petunjuk B :
A, jika pernyataan betul, alasan betul dan keduanya menunjukkan hubungan sebab akibat
B, jika pernyataan betul dan alasan betul tetapi keduaya tidak menunjukkan hubungan sebab akibat
C, jika pernyataan betul dan alasan salah
D, jika pernyataan salah dan alasan betul
E, jika pernyataan dan alasannya salah
1. Pada komunitas kolam terdapat Spirogyra yang merupakan produsen primer, konsumen primernya adalah sebangsa Crustacea yaitu Daphnia, ikan kecil konsumen sekundernya dan konsumen terakhir adalah ikan besar. Bila Daphnia mati oleh insekta maka terjadi :
A. penurunan jumlah spirogyra
B. penurunan jumlah ikan kecil
C. peningkatan jumlah ikan kecil
D. penurunan populasi ikan besar
E. Penurunan biomassa komunitas.
Pembahasan :
Jika Daphnia mati, maka terjadi penurunan jumlah ikan kecil, karena ikan kecil memangsa Daphnia.
Jawaban : B
Pemanfaatan nutrisi oleh tubuh manusia dapat diperlihatkan dengan percobaan pengukuran aktivitas enzim saluran pencernaan makanan. Penelitian eksploratif dengan pengamatan aspek aktivitas enzim pada berbagai pH di saluran pencernaan merupakan fenomena yang dapat dipergunakan sebagai dasar perubahan pola makan. Percobaan ini memperlihatkan aktivitas dua enzim yang diukur pada berbagai pH di saluran pencernaan makanan. Grafik ini menunjukkan aktifitas dua enzim yang bekerja pada saluran pencernaan makanan manusia.
2. Aktivitas enzim yang ditunjukkan pada grafik adalah aktivitas enzim..
A. 1 lebih besar pada medium basa
B. 1 lebih kecil pada medium asam
C. 2 lebih besar pada medium basa
D. 2 lebih kecil pada medium basa
E. 1 terjadi di dalam usus halus
Pembahasan :
Aktivitas enzim pada grafik menunjukkan :
enzim I : bekerja pada pH asam
enzim II : bekerja pada pH basa
Jawaban : C
3. Enzim I yang terlihat pada grafik adalah....
A. amilase
B. pepsin
C. peptidase
D. tripsin
E. entrokinase
Pembahasan :
Enzim I adalah pepsin, karena enzim tersebut bekerja pada suasana basa
Jawaban : B
4. Aktivitas enzim I yang diperlihatkan pada grafik menunjukkan bahwa enzim I merupakan enzim yang terlibat dalam....
A. emulsi lemak
B. hidrolisis disakarida
C. perombakan protein menjadi polipeptida
D. pemecahan peptida menjadi asam amino
E. sintesis glukosa menjadi glikogen
Pembahasan :
Enzim pepsin merupakan enzim yang terlibat dalam pembakaran protein menjadi polipeptida Jawaban : C
5. Aktivitas enzim 2 terjadi di dalam duodenum, jejenum dan ileum
SEBAB
Di usus halus suasana pHnya rendah
Pembahasan :
Aktivitas enzim tripsisn, amilase dan lipase sebagian besar berlangsung di duodenum sedikit di jejenum dan tidak terjadi di ileum. aktivitas enzim-enzim tersebut bekerja dalam pH tinggi (pH basa).
Jawaban : E
6. Di antara organel-organel di bawah ini yang terdapat baik dalam sel tumbuhan maupun dalam sel hewan adalah...
A. kloroplas
B. dinding selulosa
C. tonoplas
D. tripsin
E. enterokinase
Pembahasan:
Dinding selulosa, klloroplas dan tonoplas hanya ada dalam sel tumbuhan sedangkan sentriol hanya ada pada sel hewan.
Jawaban : D
7. Tahapan dalam fotosintesis yang menghasilkan gula adalah...
A. siklus Calvin
B. fotosistem I
C. fotosistem II
D. reaksi terang
E. pemisahan air
Pembahasan :
Fotosistem I, fotosistem II dan pemisahan air merupakan bagian reaksi terang yang menghasilkan ATP, NADPH dan O2. Sedangkan gula (C6H12O6) dihasilkan dari siklus Calvin
Jawaban : A
8. Variabel bebas dalam percobaan di atas adalah.....
A. suhu
B. jumlah Daphnia pulex
C. waktu
D. suhu air
E. denyut jantung rata-rata Daphnia pulex
Pembahasan :
Variabel Bebas adalah variabel yang dapat diubah dan memberikan perlakuan yang berbeda / bervariasi pada suatu percobaan dan variabel yang dimaksud pada teks adalah suhu air
Jawaban : B
9. Data hasil percobaan Tidak dapat digunakan untuk menyimpulkan pengaruh waktu terhadap denyut jantung Daphnia pulex
SEBAB
Daphnia pulex dimasukkan pada jam yang berbeda, sehingga data tidak dapat digunakan untuk menghitung denyut jantung Daphnia pulex.
Pembahasan :
Variabel bebas : suhu
Variabel terikat : denyut jantung.
Variabel kontrol : air kolam, Daphnia dan waktu ( 1 jam)
Waktu adalah variabel kontrol karena meskipun dimasukkan pada jam berbed tapi lama pengukuran sama, yaitu 1 jam jadi kesimpulannya : Pengaruh suhu terhadap denyut jantung Daphnia.
Jawaban : C
10. Hasil penyilangan antara tikus berwarna abu-abu dan tikus putih yang tidak diketahui genotipenya tertera pada tabel dibawah ini.
Jika betina abu-abu dari penyilangan IV dikawinkan dengan jantan abu-abu dari penyilangan II, maka kemungkinan besar hasil yang diperoleh adalah....
A. semua anak akan berwarna abu-abu
B. semua anak akan berwarna putih
C. setengah anaknya akan berwarna abu-abu
D. seperempat dari jumlah anak akan berwarna abu-abu
E. seperempat dari jumlah anak akan berwarna putih
Pembahasan :
Betina abu-abu Jantan abu-abu
11. Gambar dibawah ini menunjukkan dua struktur homolog. Kedua struktur ini merupakan contoh dari :
A. variasi genetik antar individu dalam satu populasi
B. bagian tubuh organisme yang telah dimodifikasi melalui rekayasa genetika
C. bagian tubuh organisme yang telah mengalami mutasi
D. bagian tubuh organisme berkerabat yang dalam evolusi membentuk karakteristik berbeda
E. bagian tubuh organisme tidak berkerabat yang dalam evolusi membentuk karakteristik yang mirip.
Pembahasan :
Homolog : bagian tubuh organisme memiliki struktur yang sama, fungsi berbeda
Jawaban D
Soal dan pembahasan Biologi Ujian Masuk PTN tahun 2012
Petunjuk B :
A, jika pernyataan betul, alasan betul dan keduanya menunjukkan hubungan sebab akibat
B, jika pernyataan betul dan alasan betul tetapi keduaya tidak menunjukkan hubungan sebab akibat
C, jika pernyataan betul dan alasan salah
D, jika pernyataan salah dan alasan betul
E, jika pernyataan dan alasannya salah
1. Pada komunitas kolam terdapat Spirogyra yang merupakan produsen primer, konsumen primernya adalah sebangsa Crustacea yaitu Daphnia, ikan kecil konsumen sekundernya dan konsumen terakhir adalah ikan besar. Bila Daphnia mati oleh insekta maka terjadi :
A. penurunan jumlah spirogyra
B. penurunan jumlah ikan kecil
C. peningkatan jumlah ikan kecil
D. penurunan populasi ikan besar
E. Penurunan biomassa komunitas.
Pembahasan :
Jika Daphnia mati, maka terjadi penurunan jumlah ikan kecil, karena ikan kecil memangsa Daphnia.
Jawaban : B
Pemanfaatan nutrisi oleh tubuh manusia dapat diperlihatkan dengan percobaan pengukuran aktivitas enzim saluran pencernaan makanan. Penelitian eksploratif dengan pengamatan aspek aktivitas enzim pada berbagai pH di saluran pencernaan merupakan fenomena yang dapat dipergunakan sebagai dasar perubahan pola makan. Percobaan ini memperlihatkan aktivitas dua enzim yang diukur pada berbagai pH di saluran pencernaan makanan. Grafik ini menunjukkan aktifitas dua enzim yang bekerja pada saluran pencernaan makanan manusia.
2. Aktivitas enzim yang ditunjukkan pada grafik adalah aktivitas enzim..
A. 1 lebih besar pada medium basa
B. 1 lebih kecil pada medium asam
C. 2 lebih besar pada medium basa
D. 2 lebih kecil pada medium basa
E. 1 terjadi di dalam usus halus
Pembahasan :
Aktivitas enzim pada grafik menunjukkan :
enzim I : bekerja pada pH asam
enzim II : bekerja pada pH basa
Jawaban : C
3. Enzim I yang terlihat pada grafik adalah....
A. amilase
B. pepsin
C. peptidase
D. tripsin
E. entrokinase
Pembahasan :
Enzim I adalah pepsin, karena enzim tersebut bekerja pada suasana basa
Jawaban : B
4. Aktivitas enzim I yang diperlihatkan pada grafik menunjukkan bahwa enzim I merupakan enzim yang terlibat dalam....
A. emulsi lemak
B. hidrolisis disakarida
C. perombakan protein menjadi polipeptida
D. pemecahan peptida menjadi asam amino
E. sintesis glukosa menjadi glikogen
Pembahasan :
Enzim pepsin merupakan enzim yang terlibat dalam pembakaran protein menjadi polipeptida Jawaban : C
5. Aktivitas enzim 2 terjadi di dalam duodenum, jejenum dan ileum
SEBAB
Di usus halus suasana pHnya rendah
Pembahasan :
Aktivitas enzim tripsisn, amilase dan lipase sebagian besar berlangsung di duodenum sedikit di jejenum dan tidak terjadi di ileum. aktivitas enzim-enzim tersebut bekerja dalam pH tinggi (pH basa).
Jawaban : E
6. Di antara organel-organel di bawah ini yang terdapat baik dalam sel tumbuhan maupun dalam sel hewan adalah...
A. kloroplas
B. dinding selulosa
C. tonoplas
D. tripsin
E. enterokinase
Pembahasan:
Dinding selulosa, klloroplas dan tonoplas hanya ada dalam sel tumbuhan sedangkan sentriol hanya ada pada sel hewan.
Jawaban : D
7. Tahapan dalam fotosintesis yang menghasilkan gula adalah...
A. siklus Calvin
B. fotosistem I
C. fotosistem II
D. reaksi terang
E. pemisahan air
Pembahasan :
Fotosistem I, fotosistem II dan pemisahan air merupakan bagian reaksi terang yang menghasilkan ATP, NADPH dan O2. Sedangkan gula (C6H12O6) dihasilkan dari siklus Calvin
Jawaban : A
Sekelompok siswa melakukan percobaan, dengan
cara mengisi empat gelas beker (nomor I - IV) dengan volume air kolam
yang sama, lalu menempatkan keempat gelas beker tersebut pada kondisi
suhu yang berbeda. Suhu gelas beker I, II, III, dan IVdivariasikan
menggunakan pemanas air yang dipertahankan pada suhu berturut 5oC, 15oC, 25oC, dan 35oC. Selanjutnya, siswa memasukkan enam ekor kutu air Daphnia pulex ke dalam masing-masing gelas beker, sambil mencatat waktu pemasukkan. Setelah satu jam, tiga ekor Daphnia pulex dikeluarkan masing-masing gelas beker, lalu dilihat dibawah mikroskop. Daphnia pulex memiliki tubuh transparan yang dapat jelas teramati dengan mikroskop cahaya. Denyut jantung Dhapnia pulex diamati dan dicatat dalam satuan denyut per menit. Hasil pengamatan ditunjukkan pada tabel di bawah ini :
Beker
|
Suhu
|
Waktu pemasukan Daphnia
|
Waktu pengeluaran Daphnia
|
Rata-rata denyut jantung/mnt
|
I
|
5oC
|
14.00
|
15.00
|
41
|
II
|
15oC
|
14.10
|
15.10
|
119
|
III
|
25oC
|
14.20
|
15.20
|
202
|
IV
|
35oC
|
14.30
|
15.30
|
281
|
A. suhu
B. jumlah Daphnia pulex
C. waktu
D. suhu air
E. denyut jantung rata-rata Daphnia pulex
Pembahasan :
Variabel Bebas adalah variabel yang dapat diubah dan memberikan perlakuan yang berbeda / bervariasi pada suatu percobaan dan variabel yang dimaksud pada teks adalah suhu air
Jawaban : B
9. Data hasil percobaan Tidak dapat digunakan untuk menyimpulkan pengaruh waktu terhadap denyut jantung Daphnia pulex
SEBAB
Daphnia pulex dimasukkan pada jam yang berbeda, sehingga data tidak dapat digunakan untuk menghitung denyut jantung Daphnia pulex.
Pembahasan :
Variabel bebas : suhu
Variabel terikat : denyut jantung.
Variabel kontrol : air kolam, Daphnia dan waktu ( 1 jam)
Waktu adalah variabel kontrol karena meskipun dimasukkan pada jam berbed tapi lama pengukuran sama, yaitu 1 jam jadi kesimpulannya : Pengaruh suhu terhadap denyut jantung Daphnia.
Jawaban : C
10. Hasil penyilangan antara tikus berwarna abu-abu dan tikus putih yang tidak diketahui genotipenya tertera pada tabel dibawah ini.
Penyilangan
|
Induk
|
Anak
|
||
Betina
|
Jantan
|
Abu-abu
|
Puith
|
|
I
|
Abu-abu
|
Putih
|
82
|
78
|
II
|
Abu-abu
|
Abu-abu
|
118
|
39
|
III
|
Putih
|
Putih
|
0
|
50
|
IV
|
Abu-abu
|
Putih
|
74
|
0
|
Jika betina abu-abu dari penyilangan IV dikawinkan dengan jantan abu-abu dari penyilangan II, maka kemungkinan besar hasil yang diperoleh adalah....
A. semua anak akan berwarna abu-abu
B. semua anak akan berwarna putih
C. setengah anaknya akan berwarna abu-abu
D. seperempat dari jumlah anak akan berwarna abu-abu
E. seperempat dari jumlah anak akan berwarna putih
Pembahasan :
Betina abu-abu Jantan abu-abu
Penyilangan IV Penyilangan II
KK
x Kk
G: K, K
K, k
F1: KK, Kk
Jadi semua
anak berwarna abu-abu
Jawaban : A11. Gambar dibawah ini menunjukkan dua struktur homolog. Kedua struktur ini merupakan contoh dari :
A. variasi genetik antar individu dalam satu populasi
B. bagian tubuh organisme yang telah dimodifikasi melalui rekayasa genetika
C. bagian tubuh organisme yang telah mengalami mutasi
D. bagian tubuh organisme berkerabat yang dalam evolusi membentuk karakteristik berbeda
E. bagian tubuh organisme tidak berkerabat yang dalam evolusi membentuk karakteristik yang mirip.
Pembahasan :
Homolog : bagian tubuh organisme memiliki struktur yang sama, fungsi berbeda
Jawaban D
Soal dan pembahasan Biologi Ujian Masuk PTN tahun 2012
- Soal dan Pembahasan Biologi SIMAK UI 2012 521
- Soal dan Pembahasan Biologi SIMAK UI 2012 522
- Soal dan Pembahasan Biologi SIMAK UI 2012 523
- Soal dan Pembahasan Biologi SIMAK UI 2012 524
- Soal dan Pembahasan Biologi SNMPTN 2012 132
- Soal dan Pembahasan Biologi SNMPTN 2012 231
- Soal dan Pembahasan Biologi SNMPTN 2012 333
- Soal dan Pembahasan Biologi SNMPTN 2012 731
- Soal dan Pembahasan Biologi UMB 2012 480
- Soal dan pembahasan Biologi UMB 2012 280
sangat membantu
BalasHapus