Minggu, 26 April 2015

Pilihan Ganda

1. Kelainan dimana adalah suatu bentuk abnormalitas, di mana seorang wanita normal pada usia reproduksi tidak mengalami menstruasi disebut..........
A. Amenonore
B. Endometritis
C. Kista indung telur
D. Fibroid
E. Hipogonadisme

2. ASI pertama kali diberikan kepada bayi setelah kelahiran disebut.....
A. ASI biasa
B. ASI ekspresi
C. ASI ekslusif
D. ASI inpresif
E. ASI wajib

3. Fase berikut ini yang merupakan siklus menstruasi adalah....
A. praovulasi
B. Ovulasi
C. Pascaovulasi
D. menstruasi
E. pascamenstruasicr

4. Hormon yang memacu aktivitas ovulasi adalah....
A. Prolaktin
B. FSH
C. LH
D. Estrogen
E. Progresteron

5. Perhatikan Gambar di bawan ini. Scrotum ditunjukkan oleh Nomor.....
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5

6. Berdasarkan gambar soal nomor 5, badan yang ditunjukkan oleh nomor 6 adalah...
A. kandung kemih
B. penis
C. kelenjar cowper
D. vas deferen
E. Scrotum

7. Perhatikan gambar di bawah ini ! Organ yang bertanda X adalah...
A. folikel yang berfungsi memoroduksi sel telur
B. ovarium yang berfungsi untuk pemasakan telur.
C. ovarium yang bertugas memproduksi ovum
D. tuba fallopi yang berfungsi sebagai tempat pembuahan
E. kelenjar penghasil hormon FSH dan LF

8. Berdasarkan gambar nomor 7, organ yang ditunjukkan N adalah...
A. ovarium
B. Tuba fallopi
C. uterus
D. serviks
E. vagina

9. Terjadinya individu baru dari bagian lain kandung lembaga, misalnya sinergid dan antipoda tanpa didahului pembuahan disebut....
A. embrio adventif
B. parthenogenesis
C. apogamik
D. aporogami
E. porogami

10. Endosperma sebagai tempat cadangan makanan, pada tumbuhan Angiospermae terbentuk dari hasil pembuahan.....
A. inti generatif 1 dengan sel telur
B. inti generatif 2 dengan sel telur.
C. inti generatif dengan antipoda
D. inti generatif 1 dengan inti kandung lembaga sekunder
E. inti generatif 2 dengan inti kandung lembaga sekunder

11. Pada tumbuhan angiospermae  terjadi pembuahan ganda dengan adanya peleburan inti generatif satu dengan sel telur dan inti generatif kedua dengan.....
A. inti lembaga primer
B. inti sinergid
C. inti antipoda
D. inti kandung lembaga primer
E. inti kandung lembaga sekunder

12. Saluran reproduksi internal pada laki-laki yang berfungsi untuk pemasakan sperma adalah...
A. epididimis
B. tubulus semineferus
C. vesica urinaria
D. kelenjar prostat
E. vas deferens

13. Pada proses oogenesis dari satu oogonium akan dihasilkan sel telur yang fungsional sebanyak....
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 8

14. Kacang yang kita makan sebenarnya merupakan pembuahan antara.........
A. inti generatif 1 dengan sinergid
B. inti generatif 1 dengan inti vegetatif
C. inti generatif 1 dengan inti kandung lembaga sekunder
D. inti generatif 2 dengan inti kandung lembaga sekunder
E. inti generatif dengan sel-sel nuselus

15. Hubungan yang tepat antara alat perkembangan tumbuhan dengan cara penyebarannya adalah...
A. tembakau dengan serangga karena biji tembakau kecil dan mengandung lemak
B. tembakau dengan serangga karena bijinya kecil dan tidak dapat dicerna
C. padi dengan angin karena bijinya kecil dan mudah diterbangkan
D. kelapa dengan angin karena pohonnya tinggi dan buahnya kering dan ringan
E. beringin dengan Mamalia karena buahnnya dapat menempel pada badan mammalia

16. Berikut ini diagram siklus menstruasi
Pembuahan paling tepat terjadi pada saat....
A. folikel
B. kadar estrogen tinggi
C. pembentukan progresteron
D. pembentukan FSH
E. terbentuknya folikel

17. Perbedaan pembuahan tunggal dan pembuahan ganda adalah......


Pembuahan tunggal
Pembuahan ganda
A. sperma dilengkapi bulu getar
B. ovum tidak dilengkapi bulu getar
C. fertilisasi melalui tahapan-tahapan
D. terjadi pada angiospermae
E. Embrio yang terjadi bukan hasil peleburan ovum dan sperma
A. Sperma tidak dilengkapi bulu getar
B. Ovum dilengkapi dengan bulu getar
C. Fertilisasi tidak melalui tahapan-tahapan
D. Terjadi pada gymnospermae
E. Embrio yang terjadi selalu dari hasil peleburan ovum dan sperma


Essay
1. Jelaskan dengan singkat proses pembentukan bayi tabung !
2. Jelaskan macam-macam kelainan pada sistem reproduksi manusia!
3. Jelaskan pengaruh hormonal dalam pembentukan ASI!
4. Jelaskan tahapan-tahapan dalam siklus menstruasi !
5. Jelaskan proses fertilisasi sampai terjadinya implantasi pada alat kelamin wanita
6. Gambar dan sebutkan bagian-bagian alat kelamin laki-laki.
7. Sebutkan perbedaan-perbedaan antara spermatogenesis dengan oogenesis !
8. Sebutkan macam-macam penyerbukan berdasarkan cara sampainya serbuk sari ke kepala puitk !
9. Jelaskan proses pembuahan ganda pada Angiospermae !
10. Jelaskan proses spermatogenesis !



MATERI DAN SOAL BIOLOGI SISTEM REPRODUKSI
  1. AIR SUSU IBU 
  2. FERTILISASI, KEHAMILAN DAN KELAHIRAN 
  3. KELAINAN PADA SISTEM REPRODUKSI
  4. ORGAN KELAMIN WANITA DAN OOGENESIS 
  5. ORGAN REPRODUKSI PRIA DAN SPERMATOGENESIS 
  6. PEMBENTUKAN GAMET PADA TUMBUHAN
  7. PEMELIHARAAN KESEHATAN ORGAN REPRODUKSI DAN PERILAKU SEKSUAL YANG SEHAT
  8. POLINASI/PERSARIAN DAN FERTILISASI 
  9. PUBERTAS DAN MENSTRUASI. 
  10. REPRODUKSI ASEKSUAL
  11. REPRODUKSI SEKSUAL
  12. Soal Biologi Sistem Reproduksi (2) 
  13. TEKNOLOGI REPRODUKSI 
  14. soal biologi sistem reproduksi






0 komentar:

Posting Komentar

Subscribe to RSS Feed Follow me on Twitter!